Welcome

Jumat, 02 Desember 2011

Friend. . . .


Apa itu teman? Teman adalah orang yang selalu hadir di tengah-tengah kita untuk menghibur kita disaat sedih dan senang.Kehadiran teman selalu membawa kebahagiaan yang tak terhingga rasanya.Banyak hal yang dapat dilakukan bersama teman.Jika ada pertanyaan “Pilih pacar atau teman?” Sepertinya banyak yang memilih teman,karena pacar bisa saja meninggalkan kita,teman selalu hadir walaupun juga sering bermarahan,jika kita kehilangan satu teman kita akan mendapatkannya kembali,bukan jika kita putus pacar tumbuh seribu.Rasanya kita tidak enjoy kalo nda ada temen.Wwkkwkwwkwk. . . .
Nih foto teman-teman saya. . . . . 
 Ini foto anak-anak kenter
 
                                                Bersama Kombaitan. . .


Cewenya IXB. . . . 
Ada orang mau narsis. . .  
  Sibuk sendiri saya. . . ..
  Foto bersama. . . . :D 


Itulah artinya teman,yang selalu membuat kita senang. . . .
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar